TKDN UNTUK INDUSTRI COLD CHAIN

GENJOT PEMAKAIAN PRODUK LOKAL, KEMENTERIAN ESDM BERIKAN INSENTIF  Liputan6.com, Jakarta. Waki‎l Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arcandra Tahar menilai perlu ada insentif untuk menggenjot penggunaan barang dan jasa dalam negeri. Saat ini pemerintah sedang mencari langkah untuk meningkatkan Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN). Dia mengaku instansinya ‎telah memikirkan…

Read More

INDUSTRI COLD CHAIN PERLU UPDATE SNI & TKDN

Standar Nasional Indonesia di industri rantai pendingin (cold chain) yang mendukung sistem keamanan pangan nasional yang ada sudah perlu direvisi mengingat Indonesia sebagai negara maritim mempunyai karakteristik sistem yang berbeda dengan negara lain. SNI yang ada belum mencakup keseluruhan critical points cold chain system serta belum dapat diterapkan sepenuhnya oleh…

Read More