KOLABORASI GLOBAL DEMI MEWUJUDKAN VISI LOGISTIK NASIONAL INDONESIA
MOU antara ARPI dan Willog, perusahaan dari Korea Selatan yang menyediakan layanan Solusi IoT dan Analisis Logistik Berbasiskan Artificial Intelligence (AI) telah dilakukan Agustus lalu. MOU dilakukan dengan tujuan memajukan dan memodernisasi infrastruktur rantai pendingin Indonesia yang erat kaitannya dengan program nasional, Ekosistem Logistik Nasional (NLE).
Mengingat kondisi geografis Indonesia yang penuh tantangan, terdiri dari 17 ribu lebih pulau, modernisasi sistem logistik menjadi prioritas utama pemerintah. Peranan angkutan laut yang dapat menguhubungi semua pulau, termasuk area 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar) menjadi krusial. Standar-standar teknologi yang akan memacu pertumbuhan industri rantai dingin nasional terus dibuat bertahap dan detail sehingga kompetisi global dapat dihadapi dengan kemandirian teknologi yang dimiliki.
Untuk itu, ARPI, Willog dan ASDP Ferry Indonesia akan nengadakan webinar yang membahas detail yang bertopik: “Artificial Intelligence in Cold Chain Industry”, yang akan diadakan pada hari dan tanggal: Selasa, 11 November 2025, at 2:00 PM up-to 4:00 PM (Jakarta time). Segera register di: https://forms.gle/iaa7nzesbmdve4tc6 or WhatsApp at: +62811800354
GLOBAL COLLABORATION TO REALIZE INDONESIA’S NATIONAL LOGISTICS VISION
An MOU was signed between ARPI and Willog, a South Korean company providing IoT Solutions and Artificial Intelligence (AI)-based Logistics Analysis, last August. The MOU aims to advance and modernize Indonesia’s cold chain infrastructure, closely linked to the national program, the National Logistics Ecosystem (NLE).
Given Indonesia’s challenging geography, consisting of over 17,000 islands, modernizing the logistics system is a top priority for the government. The role of sea transportation, which can connect all islands, including the 3T (Underdeveloped, Frontier, Outermost) areas, is crucial. Technological standards that will spur the growth of the national cold chain industry are being developed in stages and in detail so that global competition can be met with technological independence.
To that end, ARPI, Willog, and ASDP Ferry Indonesia will hold a webinar discussing the details of the topic: “Artificial Intelligence in the Cold Chain Industry,” which will be held on Tuesday, November 11, 2025, at 2:00 PM to 4:00 PM (Jakarta time). Register now at: https://forms.gle/iaa7nzesbmdve4tc6 or WhatsApp at: +62811800354

